Kenali
kisah kami

Layanan dan sejarah

Kami memahami bahwa kompetisi bisnis hari esok akan lebih menantang, dan kami tahu bagaimana cara untuk menyambutnya. Tentunya dengan perjalanan panjang kami di bidang layanan desain digital, dimana keunikan serta komitmen kami menjadi jawaban dari kebutuhan banyak orang dan dari sinilah PRIVET® lahir.

2016

BANGUN DARI GELAP MALAM

2022

BERGERAK BEBAS DAN KAMI PERCAYA

Bunga yang kami tanam dan rawat dengan susah payah akhirnya bersemi mengeluarkan aromanya yang harum. Dan benar saja, kami sudah mengantongi legalitas dari merek dagang PRIVET® dimana sudah terdaftar di Kementerian Hukum dan HAM Republik Indonesia, ini menjadi berita baik untuk mitra bisnis dan pelanggan kami dalam mencapai ekspansi bisnis dimasa mendatang.

2024

TUMBUH DAN TERUS TUMBUH

Sebagai mitra bisnis yang handal dan terpercaya dalam profesionalisme kerja, pada awal tahun ini perusahaan startup kami akan berkantor di MCC (Millennium Centennial Center) Jakarta, Indonesia bekerja sama dengan layanan dari GoWork Indonesia. Di sinilah North Sky Tech atau PT Langit Utara Teknologi (NORSTECH) berdiri.

Insan dan
budaya

Perjalanan PRIVET® menjadi perusahaan startup tentunya memiliki cerita tersendiri dimana pendiri perusahaan selalu mempercayakan tugas dan tanggung jawab kepada tim layaknya sebuah keluarga. Tentunya kita belajar dari masa lalu, dimana dengan perkembangan bisnis saat ini, teknologi sudah menjadi sesuatu yang perlu dikuasai dan diterapkan kepada masyarakat sekitar kita, sehingga pada akhirnya memberikan manfaat yang tiada habisnya. Dan inilah kami dari Langit Utara

Andri Anggoro

Direktur NORSTECH & Pendiri PRIVET®

andri.anggoro@norstech.ru

M Ichsan Jativa

Komisaris & CFO NORSTECH

ichsan.jativa@norstech.ru

Fauzi Nurfariyanto

Frontend Engineer NORSTECH

fauzi.nurfariyanto@norstech.ru

Hairulloh Sukur

Mobile Developer NORSTECH

hairulloh.sukur@norstech.ru

Mario Ernst Belseran

Power BI Engineer NORSTECH

mario.belseran@norstech.ru